Kenali perilaku visitor baru dan lama di website
Visitor baru / pengunjung baru / organik website blog lebih dikenal dalam bahasa asing sebagai traffic unique visitors sedangkan pengunjung kembali langsung lebih dikenal dengan direct return visitor. Untuk lebih jelasnya kita masuk terlebih dahulu dalam beberapa pengertinnya agar lebih jelas.
Apa itu arti dari Visitor baru / pengunjung baru / organic traffic adalah pengunjung yang belum pernah atau sama sekali belum pengunjungi situs tertentu.
Traffic unique visitors / traffic organik / new visitors adalah orang yang benar-benar sedang mencari artikel untuk dibaca dengan cara mengetikan kata kunci dalam mesin pencari web (mesin penelusuran kueri).
Contoh Organik traffic
Buka search engine seperti google / Bing / Yahoo Search dll
Ketik kata kunci "Kenali perilaku visitor baru dan lama di website"
Cari halamannya sesuai kata kunci dengan kemudian menekan enter dan selamat anda dikatakan sebagai unique visitors.
Anda menelusuri semua halaman blog saya tanpa internet putus masih tetap dikatakan unique.
Pengunjung kembali / direct return visitor adalah orang yang benar-benar pernah telah mengunjungi situs website tertentu dan telah tercatat pada data hystory browser pengunjung atau langsung mengunjungi alamat url.
Contoh 1 Pengunjung kembali ke situs
Anda pernah berkunjung ke halaman saya dengan kata kunci "Visitor baru / pengunjung baru / organik" dengan mesin pencari milik google untuk kedua kali dengan bukti riwayat kunjungan anda tercatat pada hystori browser
Cantoh 2 direct return visitor
Anda melakukan refresh pada tab browser akan membuat kunjungan anda dikatakan pengunjung lama yang kembali dan internet putus juga menjadi sebab pengunjung dikatakan sebagai sumber traffic yang "direct return visitor"
Comments