Brainly

Brainly adalah sebuah organisasi perusahaan yang berbasis teknologi web site dengan perangkat komputer, aplikasi di android, dan aplikasi iOS.
Perusahaan terbentuk karena kemauan pelajar yang berusaha saling membantu sama lain untuk mengerjakan tugas rumah secara bersama-sama.
Dasar sistem belajar daring yang di ikuti mulai dari pelajar SD (sekolah dasar), SMP (Sekolah menegah pertama), dan SMA (Sekolah Menengah Atas).

Sejarah brainly ber tujuan untuk mempermudah kegiatan belajar melalui metode daring dari rumah.
Tiga pria bernama Lukasz Haluch, Michal Borkowski dan Tomasz Kraus yang mengawali pendirian. brainly di polandia dengan bahasa pertama kali memakai bahasa polandia.
Karena brainly cukup diminati di beberapa negara seperti Ukraina, Polandia, Rusia dan Brasil, dan Amerika Serikat.

Menjawab pertanyaan di brainly tidak bisa untuk mendapatkan uang karena tanya jawab bersifat gratis.
Kategori yang dibahas seputar pelajaran yang paling sering di temui disekolah.
Berpartisipasi di brainly kamu hanya tinggal mendafatar login ke aplikasi pakai email.
Kamu memiliki kesempatan poin untuk bertanya soal pertanyaan kamu kemudian setiap pertanyaan yang kamu buat harus diberikan poin agar orang lain mau menjawab soal pertanyaan kamu.

Ketika kamu kehabisan poin kamu tidak dapat bertanya kembali sebelum dapat menjawab pertanyaan orang lain.
Pertanyaan yang kamu jawab dari peserta lain, namun ketika pertanyaan nya aneh dapat di pastikan yang membuat soal adalah admin sistem sendiri untuk dapat trending di mesin pencari web.
Kadang yang namanya anak anak kalau jawab pertanyaan orang lain suka ngawur sebutkan dan jelaskan pakai cara.

Kategori belajar

  • SBMPTN
  • Ujian Nasional
  • Matematika
  • Bahasa Indonesia
  • PPKn
  • IPS
  • Biologi
  • Fisika
  • Sejarah
  • Bahasa inggris
  • Seni
  • Kimia
  • Geografi
  • TI
  • Ekonomi
  • Bahasa Arab
  • Bahasa Daerah
  • Penjaskes
  • Sosiologi
  • Bahasa lain
  • Wirausaha
  • Akuntansi
  • Bahasa jepang
  • Bahasa mandarin
  • Bahasa perancis

Comments